Masakan peninggalan leluhur yang tetap bertahan

Masakan peninggalan leluhur yang tetap bertahan. Orang tua kita banyak meninggalkan resep masakan yang enak dan mudah cara buatnya. Bahkan masakan indonesia peninggalan leluhur ini masih mampu bertahan hingga saat ini seperti soto dan nasi uduk sebagai menu sarapan harian yang tetap laris dan murah harganya.

Para leluhur kita telah mewariskan berbagai macam resep masakan indonesia yang sederhana namun memiliki kaya cita rasa sehingga masih tetap bertahan hingga saat ini. Tidak kurang dari 10 masakan tradisional yang cukup lezat dan banyak penggemarnya, meskipun sebenarnya ada ratusan resep mantap peninggalan orang tua ini. Namun paling tidak kita mesti mulai belajar memasak masakan tradisional sederhana sehingga akan tetap langgeng untuk anak cucu kelak.

Soto merupakan masakan berkuah yang paling banyak jenisnya, bahkan resep soto dimiliki oleh berbagai daerah dan kota, sehingga anda bisa merasakan kelezatan masing masing soto tradisional ini. Salah satu soto yang cukup terkenal yakni soto banjar yang berasal dari pulau kalimantan. Masakan yang satu ini memiliki keunikan tersendiri dari soto pada umumnya yaitu dimasukkannya susu cair dalam kuahnya. Soto lainnya yang juga cukup terkenal yakni soto kudus.

Selain soto kita juga mengenal resep yang menggunakan kluwek, ya anda benar masakan rawon begitu nikmatnya, bahkan mempunyai keunikan tersendiri karena warna kuahnya yang hitam. Bahkan bisa dibilang jika resep rawon ini sudah berusia ratusan tahun dan masih eksis hingga saat ini. Kelebihan dari masakan yang satu ini yakni bisa dikonsumsi oleh siapa saja baik anak anak hingga orang tua. Paling nikmat jika ditambahkan dengan sambal tomat dan kerupuk udang, hmm mantap banget. Untuk bisa membuat masakan rawon yang enak tentunya menggunakan bumbu rawon yang komplit. Masih seputar masakan dengan bahan utama daging ayam, bahwa saat ini mulai banyak dicari yaitu resep ayam suwir yang praktis bumbunya dan simple bikinnya.

Bukan hanya masakan atau lauk pauk saja yang mesti kita lestarikan, namun juga resep nasi. Tahukan bunda bahwa nasi uduk menjadi menu sarapan paling laris saat ini, terutama di betawi dan daerah sunda. Rasanya cukup enak dan menjadi makanan sarapan saat pagi hari. Kalau diperhatikan bahan bahannya, admin rasa tidakberbeda jauh dengan nasi untuk selamatan di jawa pada umumnya, yah nasi kuning memang sering terlihat pada saat acara acara khusus. Nasi sakral tradisional ini sebenarnya cukup mudah lho bikinnya, sehingga anda yang baru berkeluarga ada baiknya untuk belajar cara membuat nasi kuning yang lezat.

Masih soal nasi uduk, biasanya menggunakan beberapa campuran, seperti orek tempe, bawang goreng, ragi kelapa, dan lainnya, namun juga jangan lupakan bihun goreng untuk melengkapinya. Bahkan jika anda telah mahir tentunya akan mampu membuatnya jadi lebih spesial. Nasi kuning memang cukup menarik tampilannya.

Saya tahu pasti jika anda juga termasuk sebagai penggemar mie ayam. jajanan yang satu ini bahkan menjadi alternatif jajan saat sore hari. Mie ayam merupakan salah satu jenis jajanan dan juga makanan yang mengenyangkan, sehingga saat sore hari kadang kita meski makan mie campur daging ayam ini juga cukup menikmati. Ini lho bumbu mie ayam komplt. Bahkan dengan bahan daging yang bagus, anda juga bisa belajar cara membuat bakso yang enak.

masakan indonesia


Tidak hanya masakan yang mesti kita pelajari, namun juga perlu belajar aneka resep kue yang dikerjakan secara tradisonal, justru peralatan tradisional inilah yang justru membuat rasanya lebih mantap. Apalagi bahan bahannya merupakan hasil bumi indonesia, sehingga akan lebih menyehatkan karena terbebas dari bahan bahan pengawet yang merugikan.